sumatra
Kecantikan Tersembunyi Dari Pulau Mursala
Pulau Mansalaar atau yang dikenal juga dengan nama Pulau Mursala adalah pulau terbesar di Kabupaten Tapanuli Tengah. Pulau ini juga sempat membuat sebuah produsen film Hollywood terpesona akan kecantikan alamnya dan menjadikannya sebagai salah satu tempat shooting film. Pulau ini mempunyai luas 8.000 hektar dan berjarak 22,5 km dari Kota Read more…